KAPOLDA KALBAR KUNJUNGI POLSEK SUNGAI TEBELIAN

KAPOLDA KALBAR KUNJUNGI POLSEK SUNGAI TEBELIAN


Dalam ranka kunjungan kerjanya, Kapolda Kallbar lrjen pol Dr. Drs. Remigius Sigid Tri Hardjanto, SH., M.Si menyempatkan diri untuk mengunjungi Polsek Sungai Tebelian sekaligus memimpin apel dan mengecek sefiap anggota-anggota di Polsek Sungai Tebelian. Kapolres Sintang, AKBP John H. Ginting SIK, SH menyampaikan rasa terima kasihnya atas kunjungan orang nomor satu di jajaran Kepolisian wilayah Kalimantan Barat itu.

Pada kesempatan ini Kapolda juga menyerahkan bantuan sosial kepada perwakilan sejumlah warga setempat. Bantuan sosial berupa sembako, diberikan kepada warga yang terdampak covid 19. "Kita bangga sekali bapak Kapolda mau mampir di tempat kita ini. Dalam kunjungan nya ini, beliau menyempatkan diri untuk menanam pohon di halaman mako kita. Lalu beliau juga melepas 2000 ekor ikan ke kolam yang ada di mapolsek ini dan membagikan Bantuan Sosial Kepada Masyarakat" ungkap IPDA Effendi Kusuma S.A.P.


Kapolda juga melakukan penanaman pohon frambesi di lingkungan mapolsek.Kegiatan penanaman ini dilakukan dalam rangka penghijauan (go green) area kerja jajaran Kepolisian. Sedangkan penaburan benih ikan dilakukan dalam rangka keterlibatan aktif polri untuk menjaga ketahanan pangan nasional.


Penaburan benih ikan dilakukan dalam rangka keterlibatan aktif polri untuk menjaga ketahanan pangan nasional. "Kita patut berbangga hati atas kehadirian bapak Kapolda beserta para Pejabat Ufama Polda ke Polsek Tebelian khusUS nya dan Polres Sintang umumnya. Kita bisa berkesempatan mendapatkan arahan dan petunjuk langsung dari beliau. Kita harapkan kunjungan ini menjadi motivasi tersendiri untuk personil kita sehingga tergerak untuk menjadi lebih baik lagi dalam layanan dan kinerja kita," kata AKBP John.







Komentar

Postingan populer dari blog ini

Bhabinkamtibmas Polsek PMK Bripka Ahmad Selesaikan permasalahan antara tug boar dan Nelayan Pulau Maya.

Polsek Pulau Maya Karimata Lakukan Penyuluhan Anti Bullying dan Cegah Kekerasan Seksual Pada Anak di SDN 02 Limau Manis Kec. Pulau Maya

Polsek Pulau Maya Karimata bagi sembako untuk warga yang membutuhkan dan makanan takjil untuk penguna jalan yang lewat